Jumat, 25 Oktober 2013

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM OPERASI - FILE DAN DIREKTORI

Tugas praktikum Sistem Operasi Seksi 01

File dan Direktori di Linux.


perintah ls digunakan untuk menampilkan isi dari sebuah direktori aktif.

buat sebuah direktori dengan perintah mkdir diikuti dengan nama direktori yang akan dibuat.

buat sebuah file dengan perintah cat > nama file <<=== .
notasi <<=== digunakan sebagai pembatas input dari keyboard. Tanda pembatas ini bisa digantikan dengan tanda apa saja, namun harus sama dan tanda penutup harus diberikan di awal baris.

 buat sebuah file dengan perintah cat > idola.txt


buat sebuah file dengan menggunakan perintah vi sahabat.txt

maka akan muncul tampilan seperti ini:

ketik isi file yang diinginkan lalu simpan dengan menggunakan perintah esc + :wq




 tampilkan isi sebuah file dengan perintah cat <namafile>


hapus file dengan perintah rm <namafile>

 hapus direktori dengan perintah rmdir <nama_direktori>
 

masukkan perintah ls kembali untuk menampilkan bukti bahwa file dan direktori tersebut telah terhapus.